15 September 2023 9:35 am

Ini Dia Usaha yang Lagi Booming Di Tahun 2023

Ini Dia Usaha yang Lagi Booming Di Tahun 2023
Halooo calon pengusaha sukses. Untuk kalian yang lagi membutuhkan sumber pendapatan tambahan guna memenuhi berbagai kebutuhan sehari-hari? Kamu bisa mencoba usaha yang lagi booming sebagai salah satu pilihanmu dalam mencari pendapatan tambahan. Selain waktu kerjanya yang lebih fleksibel, usaha franchise atau waralaba juga memiliki banyak variasi modal. Meski modal disuguhkan berbagai tingkatan mulai dari murah hingga mahal, tak berarti keuntungannya sedikit pula.

Jika produk dan jasa yang ditawarkan cukup berkualitas dan memuaskan, tentu keuntungan besar pun akan didapatkan dengan mudah.
Membangun usaha terlebih lagi franchise tentunya bisa memberikan banyak manfaat untukmu.

Mari sama-sama kita lihat beberapa kelebihan memilih usaha franchise yang lagi booming saat ini adalah sebagai berikut :

1. Modal Beragam dari harga yang Terjangkau sampai Mahal
Dengan usaha waralaba, maka modal yang dibutuhkan beragam mulai relatif terjangkau atau dengan kata lain tidak dibutuhkan modal yang besar dan harga yang mahal, sebab kamu sudah siap jual.

2. Sudah ada Pasarnya
Bisnis waralaba juga dicari karena sedang booming saat ini. Salah satu keunggulan menjalankan usaha yang lagi booming yaitu tidak membutuhkan exposure yang berlebihan. Karena, sebagai contoh trend Es Teh Lima Warna atau Dalgona & Boba Lima Warna kekinian yang sekarang sudah ada di mana-mana berkat media sosial.

3. Bisa Online dan Offline
Usaha yang lagi booming dapat dilakukan secara offline dan online. Kamu bisa memulainya dari berjualan offline yang kemudian dapat menjangkau pasar yang lebih luas lagi agar bisa meningkatkan penjualan. Untuk tahap selanjutnya, kamu bisa memasarkannya secara onine.

Ada berbagai jenis usaha yang lagi booming akhir-akhir ini, tergantung pada pasar yang menjadi fokusnya. Beberapa contohnya adalah:

1. Bisnis secara online
Saat ini, banyak orang yang lebih memilih berbelanja secara online, sehingga bisnis online sedang sangat booming. Dengan kemajuan teknologi memberikan dampak yang baik untuk berjualan.

2. Layanan pengiriman makanan dan minuman
Layanan pengiriman makanan seperti GoFood, GrabFood, dan sejenisnya semakin populer karena kepraktisan dan kenyamanannya bagi konsumen. Contohnya dapat membeli Es Teh Lima Warna dan Dalbona & Boba Lima Warna pada layanan pengiriman tersebut.

3. E-commerce
Toko online semakin banyak digunakan sebagai sarana berbelanja karena kemudahan dan kenyamanannya.

Blog Post Lainnya
Alamat
0812 2898 0225
0812 2898 0225
Kendal - Jawa Tengah
Social Media
-
@2025 Lima Warna Inc.